DPD PDI Perjuangan Lampung Membuka Secara Resmi Gebyar Inovasi Pelayanan Kesehatan Rakyat di Tulang Bawang
Tulang Bawang – DPD PDI Perjuangan Provinsi Lampung bersama DPC PDI Perjuangan Kabupaten Tulang Bawang menggelar Gebyar Inovasi Pelayanan Kesehatan Rakyat dalam rangka Haul Bung Karno ke 52 di Kecamatan Banjar Agung kabupaten setempat, Sabtu, (18/6/2022). Wakil Ketua Bidang Penanggulangan Bencana DPD PDI Perjuangan yang juga Anggota DPRD Fraksi PDI Perjuangan Lampung, Budhi P.S Condrowati […]










