Winarti Bicara Pentingnya Lindungi Hak Anak dan Perempuan
Tulang Bawang – Bupati Tulang Bawang, Winarti mengikuti verifikasi lapangan hybrid (VLH) Kabupaten Layak Anak di Kabupaten Tulang Bawang. Dalam kesempatan itu, ia mengatakan 25 program unggulan yang digagas melalui Bersama Melayani Warga (BMW) berpihak kepada perempuan dan anak-anak. “Lindungi hak perempuan dan anak-anak, saya percaya kebarokahan akan menaungi setiap detik kehidupanmu,” kata Winarti dalam […]
Winarti Bicara Pentingnya Lindungi Hak Anak dan Perempuan Read More »










