Daerah

BMI Lampura Bakal Gelar Festival UMKM & Ekonomi Kreatif Pekan Depan

Lampung Utara – Guna mengembangkan dan melihat potensi usaha mikro kecil menengah (UMKM) dan Ekonomi kreatif, Dewan Perwakilan Cabang (DPC) Banteng Muda Indonesia (BMI) setempat bakal menggelar Festival 23 Kecamatan Se-kabupaten Lampung Utara. Ketua BMI Lampura M. Aditya Hafizh Arafat mengungkapkan bahwa pihaknya sepekan lagi akan mengadakan festival UMKM dan Ekonomi Kreatif Se-kabupaten setempat. “Festival […]

BMI Lampura Bakal Gelar Festival UMKM & Ekonomi Kreatif Pekan Depan Read More »

Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, Winarti Terapkan 1 Kampung 1 Perawat

Tulang Bawang – Bupati Tulang Bawang, Winarti mengelar silahturahmi dengan Tenaga Perawat Kesehatan se – Kabupaten Tulang Bawang dalam rangka realisasi program kesehatan Bergerak Melayani Warga, yang dilaksanakan di pendopo Rumah Dinas Bupati Tulang Bawang, Rabu (08/06/2022). Silahturahmi ini dihadiri oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Tulang Bawang, Ketua Komisi 3 DPRD Kabupaten Tulang Bawang, Kepala BPKAD,

Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, Winarti Terapkan 1 Kampung 1 Perawat Read More »

Nanang Ermanto Hadiri Pelantikan Pengprov Percasi Lampung Masa Bhakti 2022-2026

Bandar Lampung – Bupati Lampung Selatan H. Nanang Ermanto menghadiri acara Pelantikan Pengurus Provinsi (Pengprov) Persatuan Catur Indonesia (Percasi) Lampung Masa Bhakti 2022-2026, di Balai Keratun Komplek Kantor Gubernur Lampung, Rabu (8/6/2022). Dari hasil Musyawarah Provinsi (Musprov) Percasi Lampung beberapa waktu lalu, telah memilih dan menetapkan Yanuar Irawan sebagai Ketua Pengprov Percasi Lampung periode 2022-2026. Dalam

Nanang Ermanto Hadiri Pelantikan Pengprov Percasi Lampung Masa Bhakti 2022-2026 Read More »

Yanuar Irawan Dilantik Sebagai Ketua Percasi Lampung

Bandar Lampung – Ketua Komisi V DPRD Provinsi Lampung Yanuar Irawan, dilaktik oleh Ketua Umum PB Pecasi GM Utut Adianto sebagai Ketua Persatuan Catur Seluruh Indonesia (Percasi) Lampung periode 2022-2026. Pelantikan pengurus Provinsi (Pengprov) Percasi Lampung Masa Bakti 2022-2026, yang dilaksanakan di Balai Keratun Lt. 3, Komplek Kantor Gubernur Lampung, Rabu (8/6/2022). Hadir dalam pelantikan Percasi

Yanuar Irawan Dilantik Sebagai Ketua Percasi Lampung Read More »

Soal Mosi DPRD Tubaba, PDI Perjuangan Lampung Turun Tangan

Lampung – DPD PDI Perjuangan Lampung responsif dan turun tangan terkait persoalan 19 Anggota DPRD Tulangbawang Barat (Tubaba) yang memosi tidak percaya Ketua DPRD setempat Ponco Nugroho, asal fraksi PDI Perjuangan.  Sekretaris DPD PDI Perjuangan Lampung Sutono mengatakan, sudah mengagendakan pemanggilan terhadap Ponco, pada Kamis (9/6/2022) ke Sekretariat DPD PDI Perjuangan Lampung. Sutono bilang, pihaknya

Soal Mosi DPRD Tubaba, PDI Perjuangan Lampung Turun Tangan Read More »

Watoni Noerdin Sarankan Pemprov Lampung Lebih Gencarkan Seminar Wawasan Kebangsaan

Bandar Lampung – Anggota Komisi I DPRD Provinsi Lampung, Watoni Noerdin, berharap agar pemerintah Provinsi Lampung lebih menggencarkan sosialisasi wawasan kebangsaan kepada masyarakat luas. Menurutnya, seminar wawasan kebangsaan tersebut lebih difokuskan kepasa generasi muda. Hal tersebut lantaran generasi muda yang masih mencari jati diri dinilai lebih mudah terpapar ajaran menyimpang. “Seminar wawasan kebangsaan ini harapan nya

Watoni Noerdin Sarankan Pemprov Lampung Lebih Gencarkan Seminar Wawasan Kebangsaan Read More »

Yanuar Irawan Sampaikan Keluhan Atlet Lampung Seagames 2020

Bandar Lampung – Ketua Komisi V DPRD Provinsi Lampung, Yanuar Irawan menyampaikan keluhan atlet peraih medali pada ajang Seagames 2020 di Vietnam lalu yang terkesan biasa saja. Hal itu disampaikan Yanuar Irawan pada rapat audiensi yang diadakan di ruang rapat DPRD Provinsi Lampung, Selasa (7/6/22). “Ada dua catatan yang saya catat, pertama adik-adik kita ini menyampaikan

Yanuar Irawan Sampaikan Keluhan Atlet Lampung Seagames 2020 Read More »

Lesty Sebut Sosialisasi Kartu Petani Berjaya Kurang Optimal

Bandar Lampung – Kartu Petani Berjaya (KPB) yang menjadi program unggulan Gubernur dan Wakil Gubernur Lampung kembali menjadi sorotan. Pasalnya, KPB masih banyak kendala sehingga membutuhkan sinergitas pihak terkait untuk menyukseskannya. Hal tersebut disampaikan oleh Sekretaris Komisi II DPRD Provinsi Lampung Fraksi PDI Perjuangan, Lesty Putri Utami saat melakukan Sosialisasi, Koordinasi dan Sinkronisasi Program Kartu

Lesty Sebut Sosialisasi Kartu Petani Berjaya Kurang Optimal Read More »

Eva Dwiana Imbau Jemaah Haji Jaga Kesehatan

Bandar Lampung – Sebanyak 393 jemaah haji asal Bandar Lampung dijadwalkan berangkat ke Tanah Suci, Senin, 6 Juni 2022. Secara keseluruhan terdapat 749 jemaah haji asal Kota Tapis Berseri yang akan berangkat tahun ini. Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana menyampaikan agar para jemaah selalu menjaga kesehatan dan selalu mengikuti arahan serta petunjuk pendamping setiap

Eva Dwiana Imbau Jemaah Haji Jaga Kesehatan Read More »

Temui PGSI, Nanang Ermanto Minta Guru Berinovasi untuk Tingkatkan Minat Belajar Siswa

Lampung Selatan – Pemerintah Kabupaten Lampung Selatan menggelar audiensi dengan perwakilan Persatuan Guru Seluruh Indonesia (PGSI) Lampung Selatan yang berlangsung di ruang kerja bupati setempat, Senin (6/6/2022). Persatuan Guru Seluruh Indonesia (PGSI) Lampung Selatan mengikuti audiensi dengan Bupati Lampung dalam rangka penyampaian aspirasi dan pelaporan eksistensi lembaga serta program dari PGSI Lampung Selatan. Bupati Lampung Selatan Nanang Ermanto mengatakan, pihaknya senantiasa mencari jalan keluar dan solusi dalam memperhatikan kesejahteraan para guru termasuk

Temui PGSI, Nanang Ermanto Minta Guru Berinovasi untuk Tingkatkan Minat Belajar Siswa Read More »