Politisi PDI Perjuangan Andy Roby Sosialisasikan Pancasila dan Wawasan Kebangsaan di Pesawaran
Politisi PDI Perjuangan, Andy Roby, menggelar sosialisasi Pembinaan Ideologi Pancasila (PIP) dan Wawasan Kebangsaan di Desa Sukabanjar, Kecamatan Gedong Tataan, Kabupaten Pesawaran, Sabtu, 25 Mei 2025, Kegiatan ini diikuti oleh sekitar 125 peserta dari berbagai elemen masyarakat, termasuk tokoh pemuda setempat. Turut hadir dalam acara tersebut Kepala Desa Sukabanjar, Sunarto, serta dua narasumber, Oki Hajiansyah […]









