Winarti Hadiri Final Pemilihan Putri Otonomi Indonesia 2022
Tulang Bawang – Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (APKASI) ditutup dengan agenda Pemilihan Putri Otonomi 2022. Acara spektakuler ini dilaksanakan di Vimala Ballroom Hotel Pullman Vimala Hills, Ciawi, Sabtu (18/6/2022). Dalam kesempatan ini Kabupaten Bogor yang ditunjuk menjadi tuan rumah penyelenggaraan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) dan peringatan HUT APKASI ke-22, […]
Winarti Hadiri Final Pemilihan Putri Otonomi Indonesia 2022 Read More »










