Pemilu

Resmi Daftarkan Bacaleg ke KPU, DPC PDI Perjuangan Lambar Targetkan 15 Kursi di Pileg 2024

Lampung Barat – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan Kabupaten Lampung Barat (Lambar) resmi mendaftarkan Bacaleg nya ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lampung Barat sebagai peserta Pemilu tahun 2024 mendatang. Sebelum datang ke kantor KPU, DPC PDI Perjuangan Lampung Barat terlebih dahulu menggelar doa bersama yang dipusatkan di kantor DPC PDI Perjuangan […]

Resmi Daftarkan Bacaleg ke KPU, DPC PDI Perjuangan Lambar Targetkan 15 Kursi di Pileg 2024 Read More »

Diarak Atraksi Budaya, DPD PDI Perjuangan Lampung Resmi Daftarkan Bacaleg ke KPU

Bandar Lampung – DPD PDI Perjuangan Lampung resmi mendaftarkan bakal calon anggota legislatif (Bacaleg) DPRD Provinsi ke KPU Lampung, Kamis (11/5/2023). Dalam pantauan tim media partai, DPD PDI Perjuangan Lampung mendaftarkan bakal calon legislatif (bacaleg) ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) berjalan dengan diiringi pengantin, arak-arakan atraksi budaya khas daerah Lampung dari Badan Kebudayaan Nasional (BKN)

Diarak Atraksi Budaya, DPD PDI Perjuangan Lampung Resmi Daftarkan Bacaleg ke KPU Read More »

Diiringi Pawai Budaya, PDI Perjuangan Lampung Daftarkan Bacaleg Serentak ke KPU Besok

Bandar Lampung – PDI Perjuangan Provinsi Lampung akan mendaftarkan Bacaleg ke KPU setempat dengan diiringi pawai budaya dari Badan Kebudayaan Nasional (BKN) DPD PDI Perjuangan Lampung pada Kamis, 11 Mei 2023, besok. Hal tersebut diungkapkan oleh Sekretaris DPD PDI Perjuangan Lampung, Sutono saat di wawancarai oleh Tim Media DPD PDI Perjuangan Provinsi Lampung, Rabu (10/5/2023).

Diiringi Pawai Budaya, PDI Perjuangan Lampung Daftarkan Bacaleg Serentak ke KPU Besok Read More »

Megawati, Jokowi, Hingga Ganjar Pranowo Akan Berpidato Politik di Puncak Bulan Bung Karno 2023

Jakarta – Hasto Kristiyanto Sekjen DPP PDI Perjuangan menegaskan, dalam peringatan Puncak Bulan Bung Karno akan ada pidato politik dari Megawati Soekarnoputri Ketua Umum PDI Perjuangan dan Joko Widodo (Jokowi) Presiden serta Ganjar Pranowo bakal calon presiden dari PDI Perjuangan. “Nantinya selain akan disampaikan pidato politik dari Ibu Megawati Ketua Umum, tentu saja dari Joko

Megawati, Jokowi, Hingga Ganjar Pranowo Akan Berpidato Politik di Puncak Bulan Bung Karno 2023 Read More »

Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Instruksikan Segera Pasang Bendera Partai di Halaman Rumah

Jakarta — PDI Perjuangan mengintruksikan seluruh kadernya memasang bendera partai di halaman rumah masing-masing. Dilakukan mulai hari ini, Senin (8/5/2023). “Ketua Umum PDI Perjuangan, Ibu Megawati Soekarnoputri menginstruksikan agar secepatnya segera memasang bendera Partai di halaman rumah masing-masing mulai hari ini,” kata Sekjen DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto. Intruksi itu disampaikan melalui tweet di akun

Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Instruksikan Segera Pasang Bendera Partai di Halaman Rumah Read More »

Cegah Konflik, Kostiana Minta Masyarakat Selesaikan Masalah Secara Musyawarah Mufakat

Bandar Lampung – Guna mencegah konflik, setiap elemen masyarakat diminta untuk melangsungkan musyawarah dan mufakat apabila terjadi permasakahan di lingkungan masyarakat sehingga menghasilkan keputusan dan solusi terbaik tanpa adanya konflik. Hal tersebut diungkapkan Anggota DPRD Provinsi Lampung Fraksi PDI Perjuangan, Kostiana melaksanakan sosialisasi peraturan daerah nomor 1 tahun 2016 tentang pedoman rembug desa dan kelurahan

Cegah Konflik, Kostiana Minta Masyarakat Selesaikan Masalah Secara Musyawarah Mufakat Read More »

BBHAR Banteng Lampung Selatan Gelar Sunatan Gratis, Merik Havit : Bantu Masyarakat Kurang Mampu

Lampung Selatan – Badan Bantuan Hukum dan Advokasi Rakyat (BBHAR) DPC PDI Perjuangan Lampung Selatan gelar acara sunatan gratis, penyerahan bantuan kursi roda dan penyuluhan bantuan hukum isbat nikah di Balai Desa Cugung Kecamatan Rajabasa, Lampung Selatan, Jumat (5/5/2023). Selain bertujuan untuk membantu masyarakat yang kurang mampu, kegiatan ini juga merupakan salah satu program yang

BBHAR Banteng Lampung Selatan Gelar Sunatan Gratis, Merik Havit : Bantu Masyarakat Kurang Mampu Read More »

Survei SMRC: Elektabilitas PDI Perjuangan Naik Pasca Umumkan Ganjar sebagai Capres

Jakarta – Elektabilitas Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) mengalami kenaikan usai mengumumkan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sebagai Calon Presiden (Capres) pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Direktur Riset SMRC Deni Irvani mengatakan, dukungan yang naik itu berasal dari pemilih kritis dari hasil survei yang dilakukan pada 25-28 April 2023. Adapun pertanyaan yang diajukan kepada responden

Survei SMRC: Elektabilitas PDI Perjuangan Naik Pasca Umumkan Ganjar sebagai Capres Read More »

Hadapi Pemilu 2024, Banteng Lampung Selatan Konsolidasi Bersama Kader Partai

Lampung Selatan – DPC PDI Perjuangan Kabupaten Lampung Selatan menggelar konsolidasi dalam rangka menghadapi Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 mendatang dengan seluruh pengurus, mulai dari dari DPC, PAC, Badan Partai hingga Sayap Partai, di Kantor DPC PDI Perjuangan Kabupaten Lampung Selatan. Rapat Konsolidasi itu dipimpin langsung oleh Ketua DPC PDI Perjuangan Lampung Selatan, Nanang Ermanto. Ia

Hadapi Pemilu 2024, Banteng Lampung Selatan Konsolidasi Bersama Kader Partai Read More »

Ketum Megawati Ungkap 10 Tokoh Antre Jadi Cawapres Ganjar

Jakarta – Ketua Umum PDI Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri mengungkap 10 tokoh tengah mengantre untuk mendampingi Ganjar Pranowo sebagai calon wakil presiden (cawapres) di Pilpres 2024. Megawati mengaku tak ingin buru-buru memilih cawapres untuk Ganjar. Menurutnya, pemilihan pendamping untuk capres yang diusung partainya ini harus dipikirkan secara matang. Maka dari itu, Megawati akan mempertimbangkan nama-nama

Ketum Megawati Ungkap 10 Tokoh Antre Jadi Cawapres Ganjar Read More »