Nasional

PDI Perjuangan Siap Bersinergi Dukung Pemerintahan Prabowo

Ketua DPP PDI Perjuangan, Puan Maharani, mengungkapkan rasa syukurnya atas pertemuan antara Presiden Terpilih Prabowo Subianto dan Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri. “Alhamdulillah, saat silaturahmi di berbagai kesempatan yang saya hadiri, saya bersama teman-teman dari Partai Gerindra memang sudah menyampaikan bahwa insyaallah dalam waktu dekat akan ada silaturahmi antara Ibu Mega dan Pak Prabowo,” […]

PDI Perjuangan Siap Bersinergi Dukung Pemerintahan Prabowo Read More »

Puan Maharani: PDI Perjuangan Belum Hasilkan Keputusan Resmi Soal Pemisahan Pemilu

Bandar Lampung – Ketua DPR RI sekaligus Ketua DPP PDI Perjuangan, Puan Maharani, menanggapi kabar terkait pertemuan internal partainya yang disebut-sebut membahas putusan Mahkamah Konstitusi (MK) mengenai pemisahan antara pemilu nasional dan pemilu daerah.  Ia menegaskan diskusi tersebut masih dalam tahap pembahasan awal dan belum menghasilkan keputusan resmi dari partai. “Ya, semua partai pasti kan

Puan Maharani: PDI Perjuangan Belum Hasilkan Keputusan Resmi Soal Pemisahan Pemilu Read More »

Anggota DPRD Lampung Condrowati Desak Sertifikat Lahan Warga Terdampak Tol JTTS Segera Diterbitkan

Bandar Lampung – Anggota DPRD Provinsi Lampung, Budhi Condrowati, menyoroti lambannya proses penerbitan sertifikat lahan milik warga yang terdampak pembangunan Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS), khususnya ruas Terbanggi Besar–Pematang Panggang. Hal itu ia sampaikan dalam Rapat Paripurna DPRD Lampung yang digelar pada Jumat (11/7/2025). Condrowati mengungkapkan, persoalan ini telah berlangsung sejak tahun 2017, namun hingga

Anggota DPRD Lampung Condrowati Desak Sertifikat Lahan Warga Terdampak Tol JTTS Segera Diterbitkan Read More »

Sosialisasi PIPWK di Kemiling, Politisi PDI Perjuangan Wiyadi Tekankan Pentingnya Pendidikan Berkualitas

Bandar Lampung – Wakil Ketua III DPRD Kota Bandar Lampung Wiyadi, SP, MM menggelar sosialisasi Pembinaan Pancasila dan Wawasan Kebangsaan ( PIP-WK ) di Lengkung Langit 2, Kelurahan Sumber Agung, Kecamatan Kemiling, Kota Bandar Lampung, Kamis (10/7). Kegiatan yang dimulai pukul 10 pagi tersebut, menghadirkan dua nara sumber, yakni Dr. Donald Haris Sihotang tenaga ahli

Sosialisasi PIPWK di Kemiling, Politisi PDI Perjuangan Wiyadi Tekankan Pentingnya Pendidikan Berkualitas Read More »

Ketua DPP PDI Perjuangan Ganjar Pranowo: Pancasila Harus Hadir dalam Kebijakan dan Tindakan Nyata

Lampung – Ketua DPP PDI Perjuangan Bidang Pemerintahan dan Otonomi Daerah, Ganjar Pranowo, menegaskan bahwa ideologi Pancasila harus menjadi panduan utama dalam penyelenggaraan pemerintahan, bukan sekadar teks yang dibacakan. Dalam Seminar Kebangsaan bertema “Praktik Ideologi Pancasila dan Konstitusi dalam Pembangunan Daerah”, Ganjar menyerukan agar seluruh kader PDI Perjuangan turun langsung membantu rakyat, khususnya masyarakat yang

Ketua DPP PDI Perjuangan Ganjar Pranowo: Pancasila Harus Hadir dalam Kebijakan dan Tindakan Nyata Read More »

Komisi V DPRD Lampung Respon Keluhan Soal Sekolah Kekurangan Murid, Condrowati : Negeri Jalan, Swasta Jangan Sampai Mati

Bandar Lampung – Anggota Komisi V DPRD Provinsi Lampung, Budhi Condrowati, menanggapi keluhan Forum Komunikasi Kepala Sekolah (FKKS) SMA/SMK Swasta Kota Bandar Lampung terkait kekurangan siswa yang semakin memprihatinkan. Budhi mengatakan, Komisi V memahami sejumlah persoalan yang disampaikan FKKS, mulai dari sistem penerimaan peserta didik baru (PPDB), kebijakan zonasi, pendirian sekolah negeri baru, hingga distribusi

Komisi V DPRD Lampung Respon Keluhan Soal Sekolah Kekurangan Murid, Condrowati : Negeri Jalan, Swasta Jangan Sampai Mati Read More »

Kostiana Ajak Masyarakat Bumikan Pancasila dalam Sosialisasi di HKBP Kedaton

Bandar Lampung – Wakil Ketua I DPRD Provinsi Lampung, Kostiana, menghadiri kegiatan Sosialisasi Pembinaan Ideologi Pancasila dan Wawasan Kebangsaan di Gereja HKBP, Labuhan Ratu, Kedaton, Bandar Lampung, pada Sabtu (5/7/2025). Dalam sambutannya, Kostiana mengucapkan terima kasih atas sambutan hangat dan kesempatan yang diberikan oleh pihak gereja untuk melaksanakan kegiatan ini. “Hari ini kita bersinergi. Ini

Kostiana Ajak Masyarakat Bumikan Pancasila dalam Sosialisasi di HKBP Kedaton Read More »

Menjaga Moral dan Persatuan Bangsa, Sudin Gelar Sosialisasi Empat Pilar di Lampung Selatan

Lampung Selatan — Anggota Komisi III DPR RI, Sudin, SE, menggelar kegiatan Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan di Dusun 8 Tanjung Rejo 1, Kecamatan Natar, Kabupaten Lampung Selatan, pada Kamis (3/7/2025). Kegiatan ini disambut antusias oleh ratusan warga dari berbagai kalangan. Sudin hadir didampingi oleh Dosen Magister Manajemen Universitas Saburai, Donald Harris Sihotang, tenaga ahli DPR

Menjaga Moral dan Persatuan Bangsa, Sudin Gelar Sosialisasi Empat Pilar di Lampung Selatan Read More »

Ketua DPP I Gusti Ayu Bintang: Lampung Barat Jadi Contoh Kekompakan Kader PDI Perjuangan

Lampung Barat – Ketua Bidang Perlindungan Perempuan dan Anak DPP PDI Perjuangan, I Gusti Ayu Bintang Darmawati, menyampaikan apresiasi tinggi terhadap soliditas dan kerja nyata para kader PDI Perjuangan di Lampung Barat dalam memperingati Bulan Bung Karno. Hal ini disampaikannya saat menghadiri acara puncak peringatan Bulan Bung Karno yang digelar di GSG Soekarno, Pekon Tugu

Ketua DPP I Gusti Ayu Bintang: Lampung Barat Jadi Contoh Kekompakan Kader PDI Perjuangan Read More »

Peringati Puncak Bulan Bung Karno di Lampung Barat, Jadi Momentum PDI Perjuangan Perkuat Kepedulian dan Persatuan

Lampung Barat – Momentum peringatan Tahun Baru Islam 1 Muharram dan Bulan Bung Karno dimanfaatkan oleh Ketua DPC PDI Perjuangan Lampung Barat, Parosil Mabsus, untuk memperkuat komitmen partai dalam menjaga persatuan bangsa serta meningkatkan kepedulian terhadap masyarakat. Hal tersebut disampaikan Parosil dalam kegiatan puncak peringatan bulan bung karno di GSG Soekarno, Pekon (Desa) Tugu Sari,

Peringati Puncak Bulan Bung Karno di Lampung Barat, Jadi Momentum PDI Perjuangan Perkuat Kepedulian dan Persatuan Read More »