Daerah

Adian Napitupulu Tegaskan PDI Perjuangan Tolak Pilkada Lewat DPRD, Bikin Mati Demokrasi

Bandar Lampung – PDI Perjuangan dengan tegas menyatakan sikap menolak pemilihan kepala daerah (pilkada) mendatang lewat DPRD. Hal tersebut disampaikan politisi PDI Perjuangan Adian Napitupulu dalam sebuah postingan di akun Instagram pribadinya, Rabu (31/12/2025). Dalam postingannya, Adian mengunggah sebuah gambar tulisan yang berbunyi, “Gerindra, PKB, Golkar, dan PAN mendukung kepala daerah (Gubernur, Walikota, Bupati) dipilih oleh […]

Adian Napitupulu Tegaskan PDI Perjuangan Tolak Pilkada Lewat DPRD, Bikin Mati Demokrasi Read More »

PDI Perjuangan Salurkan Bantuan Genset Untuk Masyarakat Terkena Bencana di Lhokseumawe

Bandar Lampung – Ketua DPP PDI Perjuangan, Tri Rismaharini bersama Ketua DPD PDI Perjuangan Aceh sekaligus anggota DPR RI Fraksi PDI Perjuangan, Jamaluddin Idham, memborong puluhan generator set (genset) di Lhokseumawe, Aceh, untuk disalurkan ke wilayah terdampak banjir di Aceh. Bantuan genset tersebut diserahkan kepada masyarakat di Kabupaten Aceh Utara, Aceh Timur, dan Aceh Tamiang.

PDI Perjuangan Salurkan Bantuan Genset Untuk Masyarakat Terkena Bencana di Lhokseumawe Read More »

Usai Dilepas DPD PDI Perjuangan Lampung, Puluhan Ambulans Singgah di Lampung Tengah

Bandar Lampung – Puluhan ambulans yang membawa tenaga medis dan tim relawan kader PDI Perjuangan menuju wilayah terdampak bencana di Sumatra singgah dan beristirahat di Hotel BBC, Kabupaten Lampung Tengah, Provinsi Lampung, usai dilepas dari Kantor DPD PDI Perjuangan Provinsi Lampung di Jalan Soekarno-Hatta (Bypass), Bandar Lampung. Rombongan ambulans tersebut tiba di Lampung Tengah pada

Usai Dilepas DPD PDI Perjuangan Lampung, Puluhan Ambulans Singgah di Lampung Tengah Read More »

DPD PDI Perjuangan Lampung Lepas Ambulans dan Tenaga Medis untuk Bantu Korban Bencana di Sumatra

Bandar Lampung – DPD PDI Perjuangan Provinsi Lampung menyambut sekaligus melepas bantuan kemanusiaan berupa 32 unit mobil ambulans beserta tenaga medis untuk membantu penanganan korban bencana di wilayah Sumatra. Pelepasan bantuan tersebut berlangsung di Kantor DPD PDI Perjuangan Lampung, Jalan Soekarno-Hatta (Bypass), Bandar Lampung, Senin (29/12/2025). Kegiatan ini dihadiri jajaran pengurus partai, kader, serta kelompok

DPD PDI Perjuangan Lampung Lepas Ambulans dan Tenaga Medis untuk Bantu Korban Bencana di Sumatra Read More »

PDI Perjuangan Hadir untuk Rakyat : DPD Lampung Bantu Korban Bencana di Aceh

Bandar Lampung – Sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat yang terdampak bencana alam, Ketua DPD PDI Perjuangan Provinsi Lampung, Winarti, memimpin langsung penyaluran bantuan kemanusiaan ke Provinsi Aceh. Kegiatan ini merupakan wujud nyata solidaritas, empati, dan semangat gotong royong PDI Perjuangan dalam membantu sesama, khususnya di saat masyarakat tengah menghadapi masa sulit akibat bencana. Rombongan DPD

PDI Perjuangan Hadir untuk Rakyat : DPD Lampung Bantu Korban Bencana di Aceh Read More »

Politisi PDI Perjuangan Kostiana : Hari Ibu Momentum Penghargaan dan Refleksi Peran Strategis Perempuan

Bandar Lampung – Momentum Hari Ibu tahun ini menjadi ajang refleksi mendalam mengenai peran penting seorang ibu dalam kehidupan individu maupun keberlangsungan bangsa. Wakil Ketua I DPRD Provinsi Lampung fraksi PDI Perjuangan, Kostiana, menyampaikan penghormatan tinggi kepada seluruh ibu, khususnya di Provinsi Lampung, atas peran besar yang tak tergantikan dalam perjalanan kehidupan. Menurutnya, Hari Ibu

Politisi PDI Perjuangan Kostiana : Hari Ibu Momentum Penghargaan dan Refleksi Peran Strategis Perempuan Read More »

Kenakan Kebaya dan Tapis, Srikandi DPD PDI Perjuangan Lampung Hadiri Peringatan Hari Ibu Pengda TP Sriwijaya

Bandar Lampung – DPD PDI Perjuangan Lampung menghadiri peringatan Hari Ibu ke-97 yang diselenggarakan oleh Pengda TP Sriwijaya Lampung di Lamban Sabah Resto, Sukarame, Bandar Lampung, Selasa (23/12/2025). Kehadiran jajaran fungsionaris perempuan DPD PDI Perjuangan Lampung menjadi wujud dukungan terhadap penguatan peran strategis perempuan dalam kehidupan sosial, budaya, dan pembangunan bangsa. Hadir dalam kegiatan tersebut

Kenakan Kebaya dan Tapis, Srikandi DPD PDI Perjuangan Lampung Hadiri Peringatan Hari Ibu Pengda TP Sriwijaya Read More »

DPD PDI Perjuangan Lampung Terima Kunjungan Gubernur di Hari Ibu, Perkuat Sinergi Pembangunan Daerah

Bandar Lampung – DPD PDI Perjuangan Lampung menerima kunjungan silaturahmi Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal di Kantor DPD PDI Perjuangan Lampung, Senin (22/12/2025). Kunjungan tersebut menjadi momentum penting penguatan komunikasi dan sinergi antara partai politik dan Pemerintah Provinsi Lampung dalam mendorong pembangunan daerah yang berkelanjutan dan berkeadilan. Gubernur Lampung disambut langsung oleh Ketua DPD PDI

DPD PDI Perjuangan Lampung Terima Kunjungan Gubernur di Hari Ibu, Perkuat Sinergi Pembangunan Daerah Read More »

Hari Ibu, DPD PDI Perjuangan Lampung Dorong Perempuan Aktif Berpolitik dan Berkontribusi untuk Daerah

Bandar Lampung – DPD PDI Perjuangan Lampung memperingati Hari Ibu sebagai momentum refleksi atas peran strategis perempuan dalam keluarga, masyarakat, hingga pembangunan bangsa, termasuk dalam mengambil peran di dunia politik. Peringatan tersebut digelar di Kantor DPD PDI Perjuangan Lampung, Senin (22/12/2025). Ketua DPD PDI Perjuangan Lampung, Winarti mengatakan, peringatan Hari Ibu tahun ini diisi dengan

Hari Ibu, DPD PDI Perjuangan Lampung Dorong Perempuan Aktif Berpolitik dan Berkontribusi untuk Daerah Read More »

Jelang Nataru, Mukhlis Basri Usulkan Kapal Besar Atasi Kemacetan Merak–Bakauheni

Bandar Lampung – Menjelang periode libur Natal dan Tahun Baru (Nataru), arus mobilitas masyarakat diprediksi meningkat signifikan. Salah satu titik krusial yang menjadi perhatian adalah jalur penyeberangan Merak–Bakauheni yang hampir setiap tahun mengalami kemacetan panjang dan penumpukan kendaraan. Dalam Rapat Kerja Komisi V DPR RI bersama Menteri Perhubungan, Menteri PUPR, BMKG, serta Basarnas/BNPP, Anggota Komisi

Jelang Nataru, Mukhlis Basri Usulkan Kapal Besar Atasi Kemacetan Merak–Bakauheni Read More »