DPC PDI Perjuangan Tanggamus Gelar Pendidikan Kader Tingkat Pratama, Sudin : Tingkatkan Kesadaran Kader
Tanggamus – Dalam pembukaan Pendidikan Kader Tingkat Pratama Angkatan I Tahun 2022 Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan, para peserta diklat diminta untuk meresapi dan mencermati apa yang diberikan dalam pelatihan diklat, Senin (30/5/2022). Hal tersebut disampaikan oleh Ketua DPD PDI Perjuangan, Sudin melalui virtual kepada para peserta diklat pratama yang ada di Hotel 21, […]









