Politisi PDI Perjuangan Kostiana : Hari Ibu Momentum Penghargaan dan Refleksi Peran Strategis Perempuan
Bandar Lampung – Momentum Hari Ibu tahun ini menjadi ajang refleksi mendalam mengenai peran penting seorang ibu dalam kehidupan individu maupun keberlangsungan bangsa. Wakil Ketua I DPRD Provinsi Lampung fraksi PDI Perjuangan, Kostiana, menyampaikan penghormatan tinggi kepada seluruh ibu, khususnya di Provinsi Lampung, atas peran besar yang tak tergantikan dalam perjalanan kehidupan. Menurutnya, Hari Ibu […]










